hal kecil

Sebuah email di inbox saya, berasal dari e-RH alias e-Renungan Harian. Yup, begini-begini saya juga masih langganan Renungan Harian setiap hari. :P Hanya saja, terkadang email-email tersebut terlewat begitu saja karena sudah ada email lain yang menunggu dibaca. Pagi ini, saya datang kepagian, dan menyempatkan diri melihat email dari e-RH tersebut. Bacaan renungan pagi ini … Continue reading hal kecil